Monday, April 19, 2021

Cara Mengecek Info gtk

Salam Edukasi, Pada kesempatan ini, kami akan membagikan cara mengecek info gtk bagi guru dan tenaga pendidik. Info GTK merupakan fitur/layanan dari Kemdikbud yang menampilkan data individu GTK yang bersumber dari aplikasi dapodik. data yang terdapat dalam info gtk digunakan untuk berbagai keperluan,diantaranya sebagai syarat terbitnya SKTP dalam pencairan dana TPG. selain itu dalam pencairan dana Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahun 2020 juga menggunakan data dari Innfo GTK. mengingat pentingnya agar bisa login ke layanan Info GTK, maka sudah seharusnya GTK mudah dalam mengakses laman tersebut. Berikut cara membuka Info GTK. 1. Buka laman https://ptk.datadik.kemdikbud.go.id/
2. pilih Login menggunakan SSO
3. ketikan user dan pasword yang diinput di aplikasi dapodik oleh operator sekolah. apabila lupa dengan user dan pasword GTK bisa meminta OPS untuk mereset password di akun dapodik melalui laman https://sp.datadik.kemdikbud.go.id/ 4. setelah berhasil login akan terlihat tampilan sebagai berikut
5. klik menu "Biodata" kemudian scrol ke bawah hingga tampil sebagai berikut.
6. setelah di klik menu "buka info GTK" akan langsung diarahkan ke web info GTK. Demikian cara mengecek info GTK, semoga tulisan ini dapat membantu bapak/ibu guru dan pegawai. Terima kasih.

1 comment:

Mengatasi Info GTK yang tidak Valid

Salam edukasi, Pada kesempatan ini, saya ingin berbagi pengalaman dalam mengatasi permasalahan status validasi tunjangan profesi yang tidak ...